February 29, 2024

Memiliki tampilan terbaik dan terus mengikuti perkembangan jaman merupakan sebuah hal paling sering terjadi hingga saat ini. Tidak heran ini bahkan menjadi suatu gaya hidup dan bisa dikatakan sebagai konotasi negatif untuk orang yang melakukan hal tersebut. Penamaan akan kondisi satu ini biasanya disebut sebagai sosialitas dengan kondisi sejatinya yaitu sering kekurangan. Dampak akhir dari gaya hidup satu ini sendiri sangat berbahaya terutama jangka panjang.

Untuk bisa tampil menarik dan terkesan baik memang terkadang memperlihatkan berbagai barang dengan kondisi cukup membutuhkan dana besar. Oleh karena faktor ini saja, bisa didapatkan bahwa akan menguras banyak isi dompet terutama jika masih dalam tahap kerja dimana gaji bulanan. Pahami terlebih dahulu juga akan ciri akan hal tersebut supaya tidak menjadi sebuah kebiasaan atau benalu nantinya.

Ciri Gaya Hidup Sosialita

Berikut merupakan beberapa jenis dari ciri paling jelas dan mudah terlihat dari sebuah keberadaan jiwa sosialitas untuk gaya hidup modern :

Terpacu brand

Adanya informasi berbau sebuah penjelasan brand sebenarnya merupakan racun bagi orang dengan kehidupan sosialita. Alasannya tentu saja hampir sebagian orang menjadi sebuah obsesi untuk terus mencari dan membeli sebuah barang berdasarkan brand semata saja bukan fungsinya. Perlu diakui brand memang memberi kesan lebih, namun tidak jarang akan menguras uang demi memuaskan nafsu terlihat baik saja.

Penggunaan kartu kredit

Memang keberadaan kartu kredit tidak selalu buruk, namun pada beberapa kasus dan kondisi bisa memberikan dampak sangat negatif bagi kaum sosialitas. Biasanya dengan budget seadanya akan memicu setiap pelaku menjadi sangat mudah tergoda membeli barang baru. Biasanya akibat pada bagian akhir adalah keberadaan tagihan sangat besar dan paling berbahaya tentu saja utang menumpuk.

Termakan gengsi

Salah satu bagian kurang baik sehingga menjadi permasalahan banyak orang adalah terlalu mudah termakan sebuah gengsi dari pihak lain. Bahkan keluarnya budget besar sudah menjadi hal biasa hanya demi memuaskan kebutuhan sesuai gengsi. Hal ini sebenarnya tidak jauh hanya demi mendapatkan sebuah pengakuan semata saja.

Nampaknya memang beberapa hal tersebut menjadi sebuah bagian penting supaya jangan sampai terjebak pada gaya hidup negatif ini. Memang bisa dikatakan setiap orang akan merasakan nikmatnya, tetapi menjadi lupa diri dan hanya memuaskan keinginan duniawi saja. Pastikan untuk menjadi masyarakat cermat dan jangan sampai terkena dampak buruk gaya hidup sosialita tentunya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *